Monday, June 17, 2013

Pithecanthropus Erectus

pada tahun 1890 seorang ahli purbakala bernama Eugene Deboismenemukan fosil manusia di dekat desa trinil. desa tersebut terletak dikabupaten Ngawi, Jawa Timur. setelah fosil-fosil itu diteliti dan direkonstruksi atau dihubung-hubungkan kembali, terbentuklah sebuah kerangka manusia yang mirip kera. oleh karena itu, manusia tersebut dinamakan Pithecanthropus Erectus, yang berarti manusiakera yang berjalan tegak.
dibandingkan dengan Pithekanthropus Mojokertensis, bentuk tubuh Pithecanthropus Erectus lebih maju.

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...